Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Pengertian Karakteristik Siswa Anak SD

Pengertian Karakteristik Siswa Anak SD

Pengertian karakteristik siswa Anak Sekolah Dasar (SD) berbeda-beda dari kelas satu sampai kelas enam, hal tersebut dapat terlihat secara fisik atau secara psikis. Guru harus mampu memahami setiap perubahan yang terjadi pada siswa agar guru mampu menguasai keadaan kelas dan menyesuaikan model dan media pembelajaran yang akan diterapkan.

Piaget (dalam Susanto, 2013: 77) menyatakan bahwa setiap tahapan perkembangan kognitif pada anak mempunyai karakteristik yang berbeda. Secara garis besar dikelompokkan menjadi empat tahap, yaitu: (1) Tahap sensori motor (usia 0-2 tahun) dimana pada tahap ini anak belum memasuki usia sekolah; (2) Tahap pra-operasional (usia 2-7 tahun), pada tahap ini kemampuan kognitifnya masih terbatas. Anak masih suka meniru perilaku orang lain (khususnya orang tua dan guru) yang pernah ia lihat dan anak mulai mampu menggunakan kata-kata yang benar dan mampu pula mengekspresikan kalimat-kalimat pendek secara efektif; (3) Tahap operasional konkret (usia 7-11 tahun), pada tahap ini anak sudah mulai memahami aspek-aspek komulatif materi, mempunyai kemampuan memhamai cara mengkombinasikan beberapa golongan benda yang bervariasi tingkatannya selain itu anak sudah mampu berpikir sistematis mengenai benda-benda dan peristiwa-peristiwa yang konkret; 4) Tahap operasional formal (usia 11-15 tahun), pada tahap ini anak sudah menginjak usia remaja, perkembangan kognitif peserta didik pada tahap ini telah memiliki kemampuan mgoordinasikan dua ragam kemampuan kognitif baik secara simultan (serentak) maupun berurutan.

Berdasarkan pendapat ahli tersebut dapat disimpulkan bahwa karakteristik siswa sekolah dasar yang umumnya berusia antara 7-12 tahun yaitu mulai memiliki rasa ingin tahu yang tinggi dengan cara menyelidiki, mencoba, dan bereksperimen mengenai suatu hal yang dia anggap menarik bagi dirinya serta siswa sudah mampu memhamai cara mengkombinasikan beberapa golongan benda yang bervariasi tingkatannya selain itu anak sudah mampu berpikir sistematis mengenai benda-benda dan peristiwa-peristiwa yang konkret. Siswa kelas SD rata-rata berusia 7-12 tahun. Perkembangan siswa SD sesuai dengan perkembangan siswa pada umumnya. Mereka berada pada taraf operasional konkret yang sudah dapat membedakan berbagai jenis benda dan mampu menggolongkan berbagai macam jenis dan peristiwa di sekitar mereka.

Nah demikianlah Karakteristik Siswa Anak SD, semoga bermanfaat bagi adik-adik kuliah yang membutuhkannya. Jangan lupa share ke temaan-teman yang membutuhkan informasi ini.

2 komentar untuk "Pengertian Karakteristik Siswa Anak SD"

  1. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  2. Assalamu Alaikum wr-wb, perkenalkan saya seorang guru PNS di SD NEGERI 07 WARU kabupaten sidoarjo jawa timur, saya ingin mempublikasikan awal KISAH KESUKSESAN saya menjadi seorang PNS. saya ingin berbagi kesuksesan keseluruh pegawai honorer di instansi Pemerintan Manapun, Sudah 7 tahun saya jadi tenaga honor belum diangkat jadi PNS Bahkan saya sudah 2 kali mengikuti ujian, dan membayar 70 jt namun hailnya nol uang pun tidak kembali, bahkan saya sempat putus asah, pada suatu hari tempat saya honor mendapat tamu istimewa dari salah seorang pejabat tinggi dari kantor BKN pusat karena saya sendiri mendapat penghargaan pengawai honorer teladan, disinilah awal perkenalan saya dengan beliau, dan secara kebetulan beliau menitipkan nomor hp pribadinya dan 3 bln kemudian saya pun coba menghubungi beliau dan beliau menyuruh saya mengirim berkas saya melalui email, Satu minggu kemudian saya sudah ada panggilan untuk ujian, alhamdulillah berkat bantuan beliau saya pun bisa lulus dan SK saya akhirnya bisa keluar,dan saya sangat berterimah kasih ke pada beliau dan sudah mau membantu saya, itu adalah kisah nyata dari saya, jika anda ingin seperti saya, anda bisa Hubungi Bpk DR. HERMAN. M.SI No beliau selaku direktur aparatur sipil negara di bkn pusat Hp beliau 0853-2174-0123 siapa tau beliau masih bisa membantu anda.

    BalasHapus